Posts

Metode Pengalamatan

Image
Metode Pengalamatan                  Metode pengalamatan  adalah bagaimana cara menunjuk dan  mengalamati suatu lokasi memori pada  sebuah alamat di mana operand akan diambil. Metode pengalamatan diterapkan pada set instruksi, dimana pada umumnya instruksi terdiri dari opcode (kode operasi) dan alamat. Setiap metode pengalamatan memberikan fleksibilitas khusus yang sangat penting. Metode pengalamatan ini meliputi direct addressing, indirect addressing, dan immediate addressing. 1.       Direct Addresing Dalam metode pengalamatan direct addressing, harga yang akan dipakai diambil langsung dalam alamat memori lain. Contohnya: MOV A,30h. Dalam instruksi ini akan dibaca data dari RAM internal dengan alamat 30h dan kemudian disimpan dalam akumulator. Metode pengalamatan ini cukup cepat, meskipun harga yang didapat tidak langsung seperti immediate, namun cukup cepat karena disimpan dalam RAM internal. Demikian pula akan lebih mudah menggunakan metode ini daripada metode immediate

Cara Setting VOIP

Image
Tutorial Membuat VOIP dengan Cisco Packet Tracer Assalamua'laikum wr.wb. Kali ini saya akan mengepost cara membuat VOIP dengan Cisco Packet Tracer. VOIP (VOICE OVER INTERNET PROTOCOL) Topologi : Keterangan Alat Ip Addres Dial Number Router (Cisco 2811) 192.168.50.254/24 none Ip Phone 0 DHCP 4001 Ip Phone 1 DHCP 4002 Ip Phone 2 DHCP 4003 Langkah-langkahnya 1. Seting IP Addres router Buka Router   R-VoIP , tahap pertama yaitu konfigurasi pengalamatan pada interface   R-VoIP   tersebut, masukkan command di bawah ini : R-VoIP> enable R-VoIP# configure terminal R-VoIP(config)# interface fastethernet 0/0 R-VoIP(config-if)# description Port to SW-VoIP R-VoIP(config-if)# ip address 192.168.50.254 255.255.255.0 R-VoIP(config-if)# no shutdown R-VoIP(config-if)# exit 2. Seting IP DHCP Setelah itu tahap kedua, mengaktifkan DHCP Server pada  R-VoIP , lah kenapa harus pakai DHCP, karna pada simulator tersebut  IP Phone  maupun  F

Bandwidth dan Throughput

Pengertian Bandwidth                    Bandwidth adalah suatu ukuran dari banyaknya informasi yang dapat mengalir dari suatu tempat ke tempat lain dalam suatu waktu tertentu. Bandwidth dapat dipakai untuk mengukur baik aliran data analog maupun aliran data digital. Satuan yang digunakan untuk Bandwdth adalah bps (bit per second). Satuan ini berarti jumlah bit yang dapat  mengalir tiap detik melalui suatu media. Seperti yang kita ketahui bit (binary digit)  hanya terdiri dari dua angka yaitu 0 dan 1. Konsep Bandwidth juga bergantung pada media dan jarak yang digunakan untuk mengalirkan data dalam jaringan. Konsep bandwidth ini tentu saja juga mempunyai kelemahan, bandwidth tidak dapat menghitung berdasarkan kondisi jaringan yang sebenarnya. Untuk itulah ada satu lagi konsep yang perlu anda ketahui juga, mari berkenalan dengan Throughput. Digital bandwidth Digital Bandwidth  adalah jumlah atau volume data yang dapat dikirimkan melalui sebuah saluran komunikasi da

WAN

Image
Jaringan WAN Wide Area Network (WAN)  adalah suatu jaringan yang digunakan untuk membuat interkoneksi antar  jaringan komputer  local yang secara fisik tidak berdekatan satu sama lain, yang secara fisik bisa dipisahkan dengan kota, propinsi, atau bahkan melintasi batas geography – lintas negara dan benua. Ada beberapa Teknologi  Jaringan WAN  saat ini yang bisa kita gunakan. Berbeda dengan  jaringan LAN , ada perbedaan utama antara keduanya dimana terletak pada jarak yang memisahkan jaringan-2 yang terhubung tersebut. WAN menggunakan media transmisi yang berbeda, maupun hardware dan protocol yang berbeda pula dengan LAN. Data transfer rate dalam komunikasi WAN umumnya jauh lebih rendah dibanding LAN. Jika dilihat dari fungsinya, sebenarnya WAN tidak jauh berbeda dengan LAN. WAN juga berfungsi sama seperti LAN mengkoneksikan antar komputer, printer dan juga device lainnya dalam satu jaringan. WAN pada dasarnya adalah kumpulan LAN yang ada diberbagai lokasi. Dibutuhkan sebuah d